Mantan Pemain Jadi Pelatih: Bagaimana Mereka Berkarier, Sehandal Saat Bemain?
Sejak era 90-an, olahraga sepak bola tidak lagi sekadar permainan biasa, sepakbola mulai bertransformasi pada popularitas dan komersialisasi bisnis, industrialisasi sepakbola. Liga Italia yang saat itu dianggap liga paling populer, kemudian Inggris, Spanyol, Jerman terdepan melahirkan para pemain populer dan bintang liga dan timnas.Dengan semakin besarnya dukungan industri bisnis dan popularitas dalam sepakbola, setelah pensiun bermain, tidak sedikit dari mereka yang melanjutkan kiprahnya di sepakbola, menjadi seorang pelatih.Kebintangan dan pengalaman saat bermain disertai lisensi kepelatihan, menjadi modal berharga mereka memulai peran baru jadi juru taktik di pinngir lapangan. Yang menjadi menarik adalah, apakah modal besar mereka dengan kebintangan, pengalaman, dan segudang prestasi saat bermain dapat menjamin kesuksesan mereka jadi pelatih? Apakah posisi saat bermain memberikan dampak terhadap kemampuan taktikalnya, dan sederet analisis menarik lainnya. Beretan Mantan Pemain Jadi pelatihBerdasarkan beberapa…